kami melayani jasa setting MikroTik secara online, untuk usaha warnet game online, iCafe, hotspot voucher, rtrwnet, kantor, rumah sakit, hotel, sekolah, kampus dan lainnya.
Jasa setting mikrotik online untuk di kota padang, kami layani via remote maupun langsung ke lokasi.
Berbekal dari teori dan pengalaman, kami akan memberikan jasa settingan mikrotik terbaik dan sudah teruji di lapangan.
Apa itu MikroTik RouterOS ?
MikroTik RouterOS adalah sistem operasi dan software yang terdapat di dalam routerbord, dan bisa juga di install pada komputer biasa untuk dijadikan sebagai router yang handal.
MikroTik bukanlah perangkat penambah kecepatan internet, melainkan hanya sebagai router yang mempunyai fitur unggulan, diantaranya sebagai gateway, routing, bandwidth managemant, wireless, hotspot, VPN, tunneling dan lainnya.
Kapan MikroTik Dibutuhkan ?
- Ketika ingin membangun jaringan yang kompleks
- Ketika jumlah pengguna dalam jaringan sudah banyak
- Penggunaan bandwidth sudah tidak terkontrol
- Ketika ingin menghubungkan jaringan perusahaan/kantor, tapi tempat berjauhan.
Siapa saja yang menggunakan jasa setting mikrotik kami ?
Pengguna jasa setting mikrotik kami sangat banyak, mulai dari perusahaan, warnet game online, cafe, hotspot, internet service provider dan lainnya, tetapi kami tidak akan sebutkan namanya demi menjaga privacy dan keamanan
Sebagaian besar yang menggunakan jasa setting mikrotik kami karena pilihan terakhir, biasanya sudah menggunakan jasa teknisi lain mulai teknisi lokal mapun teknisi online, tapi tidak memberi kepuasan.
Keunggulan Jasa Setting Mikrotik Kami :
- Professional dan berpengalaman
- Full support dan bergaransi
- Konfigurasi teruji dan update
- Memiliki sertifikasi resmi Mikrotik Internasional
- Sudah lebih dari 500 orang yang menggunakan
- Dapat berkonsultasi jika ada permasalahan
- Pelayanan ramah dan Insyaallah memuaskan
Seperti apa settingan yang cocok untuk saya ?
Kami paham dengan kebingunan anda, tentu anda ingin settingan mikrotik terbaik, berjalan dengan lancar tanpa keluhan dan kendala bukan ?
Sebelum menentukan settingan yang cocok, sebaiknya kita diskusikan bersama, sampaikan keluhan dan keinginan anda, kami akan memberikan solusi sebaik mungkin.
Settingan mikrotik yang sering kami terapakan pada beberapa klien antara lain :
Setting mikrotik warnet game online dan hotspot, menggunakan konsep traffic shaping, bandwidth management, memprioritaskan trafik game online dan ping agar tidak terjadi disconnect, dan lag saat bermain, sementara untuk trafik browsing, streaming dan download menggunakan metode per connection queue yaitu teknik melakukan pembagian bandwidth secara merata.
Setting mikrotik untuk Internet Service Provider, kantor, perusahaan, konfigurasinya lebih bervariasi, seperti desain topologi jaringan yang baik, bandwidth management, wireless, tunneling, port forwarding, hotspot, loadbalance, dinamic routing, static routing dan lainnya.
Topology Jaringan
Contoh topology jaringan yang sering digunakan :
- Topology Setting Mikrotik dengan 1 Jalur Internet (ISP)
- Topology Setting Mikrotik Loadbalance dengan 2 jalur internet (ISP) atau lebih
- Topology Setting Mikrotik Lokal dan Hotspot Area
Garansi dan Ketentuan
- Masa Garansi selama 30 hari
- Garansi hanya berlaku pada perangkat yang sudah disetting sebelumnya
- Pembayaran di lakukan setelah semua berjalan dengan baik
- Masa trial selama 3 hari (berlaku hanya untuk ISP, warnet dan rtrwnet)
- Apabila tidak dilakukan pembayaran setelah trial expired, maka konfigurasi secara otomatis akan hilang.
Garansi hilang apabila :
- Settingan dirubah baik oleh teknisi lain atau pemilik.
- Hadware rusak, contoh tersambar petir
- Sudah melewati masa garansi (30 hari)
Setelah masa garansi hilang, apakah saya masih bisa menggunakan bantuan ketika ada permasalahan ?
Jawaban : Bisa, tetapi dikenakan biaya maintenance.
Biaya
Harga jasa setting mikrotik disesuaikan dengan kebutuhan serta kesepakatan bersama, silahkan hubungi kami untuk informasi selanjutnya.
Screenshot :Silahkan Hubungi Kontak Pelapak :
  
Lihat Produk